Selamat Hari Buku Anak Internasional 2024
” Cross the Ocean on the Wing of your Imagination ”
sejarah Hari Buku Anak Internasional bermula sejak 2 April 1967. Tanggal ini merupakan hari ulang tahun Hans Christian Andersen, seorang penulis Denmark yang terkenal dengan dongengnya yang mencakup “The Ugly Duckling,” “The Little Mermaid,” dan “Thumbelina.”
Kemudian IBBY menetapkan Hari Buku Anak Internasional pada tahun 1967. Sebagai organisasi nirlaba internasional yang mempromosikan pentingnya literasi dan membaca kepada anak-anak kita, IBBY bekerja mempromosikan buku dan penulis anak-anak, dan menyelenggarakan acara di sekolah dan perpustakaan di seluruh dunia untuk membuat anak-anak membaca.
Sejak itu, pada tanggal 2 April setiap tahunnya sampai sekarang selalu diperingati sebagai Hari Buku Anak Internasional. Adapun perayaan tahunannya yang disponsori oleh IBBY biasa mengangkat tema atau slogan yang berbeda-beda.
Info PPDB :
CP :
SMP Kristen 1 Surakarta : (0271)641305
Info Sekolah : 0812-1900-3007
Email : smpkristen1ska@gmail.com
Instagram : smpkristen1ska
Facebook : Krissa Jaya
Tiktok : krissa smart
Website : http://smpkristen1ska.sch.id
http://https://smpkristen1ska.id
~ 2 April 2024 ~