Selamat Hari Inovasi Indonesia 2022
” Innovate and Grow ”
Setiap tanggal 1 November 2022 akan diperingati sebagai Hari Inovasi Indonesia. Hari Inovasi Indonesia ini diperuntukkan kepada setiap individu agar memiliki budaya inovatif dan meraih kesuksesan yang diinginkannya.
Pada sejarahnya, seorang chairman dari Tera Foundation yang bernama Handi Irawan D menginisiasi lahirnya Hari Inovasi Indonesia (HII) dengan tujuan akan tercipta budaya, produk, dan layanan yang inovatif.
– 1 November 2022 –